Tok! DPRD Kota Bogor Sahkan Perda Kota Bogor Ramah HAM
Tok! DPRD Kota Bogor Sahkan Perda Kota Bogor Ramah HAM
MEGAPOLITANPOS COM, Kota Bogor- DPRD Kota Bogor bersama Pemerintah Kota Bogor mengesahkan dan menyetujui penetapan Raperda tentang Kota Bogor Ramah Hak Asasi Manusia (HAM), pada rapat Paripurna, Jumat (28/4). . . .