- Pemkab Majalengka dan OJK Dorong Relaksasi KUR, Perbankan Diharap Turut Berkontribusi
- Pemkab Barito Utara Dorong Konsolidasi Ormas TBBR Lewat Rapimda I
- Fuomo Dorong Kreator Indonesia Jadi Pelaku Bisnis, Siapkan Fitur AI Analytics Engine
- DPRD Sambut Positif Langkah Pemkot Tangerang Akhiri Kerja Sama PSEL Dengan PT Oligo
- Darurat Sampah Nasional : DPRD Minta Pemkot Kota Tangerang Mentransformasi Tata Kelola Sampah
- DPRD Apresiasi Respons Cepat Pemkot Tangerang Tangani Banjir
- Ketua DPRD Terima Tokoh Agama dan Masyarakat, Tabayun Soal Isu Revisi Perda 7 & 8
- AC Manual vs AC Digital di Mobil Modern: Prinsip Sama, Cara Rawatnya Tak Boleh Salah
- Raymond Indra dan Joaquin Ukir Runner-up di Istora, Disebut Penerus Kevin/Marcus
- Anggota DPRD Barito Utara Nilai ORARI Tetap Strategis di Tengah Perkembangan Teknologi
Panglima TNI Tinjau Geladi Bersih, Pastikan Kesiapan Perayaan HUT TNI ke-80
.jpg)
Keterangan Gambar : pelaksanaan gladi bersih Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI Tahun 2025 di Lapangan Silang Monas, Jakarta Pusat, Jumat (3/10/2025).
MEGAPOLITANPOS.COM, Jakarta- Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto meninjau langsung pelaksanaan gladi bersih Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI Tahun 2025 di Lapangan Silang Monas, Jakarta Pusat, Jumat (3/10/2025), Turut Meninjau Geladi Bersih ini Menteri Pertahanan Republik Indonesia Sjafrie Sjamsoeddin dan Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan RI Djamari Chaniago.
Gladi bersih ini merupakan tahap akhir persiapan menjelang puncak peringatan HUT ke-80 TNI yang akan dipimpin Presiden RI sebagai Inspektur Upacara pada 5 Oktober 2025. Kegiatan menampilkan parade pasukan, defile, serta atraksi udara dan darat yang menunjukkan kesiapan dan kekuatan pertahanan negara.
Pelaksanaan gladi bersih berjalan tertib dan lancar, mencerminkan kesiapan optimal seluruh prajurit dan unsur pendukung. Rangkaian kegiatan ditata secara khidmat namun tetap menampilkan kemegahan TNI sebagai garda terdepan pertahanan negara.
Baca Lainnya :
- 166 Titik Sekolah Rakyat Beroperasi, BNI Perkuat Inklusi Keuangan Pendidikan Nasional
- Prabowo Apresiasi Upaya Polri Cegah Peredaran Narkoba di RI
- Empat Ormas dan LSM LIRA Deklarasikan Gerakan Nasional Melawan Korupsi
- KH Maman Ungkapkan Apresiasi Kado Ulang Tahun ke-74 Prabowo, Uji Terbang Perdana Drone Kargo Listrik DF-L100
- Dukung Polri Jaga Kamtibmas, Ribuan Ojol Deklarasi di Monas
Peringatan HUT ke-80 TNI diharapkan menjadi momentum penting untuk mempertegas jati diri TNI sebagai tentara rakyat, tentara pejuang, tentara nasional, dan tentara profesional yang senantiasa siap menjaga kedaulatan, persatuan, dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.(Reporter: Achmad Sholeh Alek).


.jpg)









.jpg)




