- BNI Padamkan Listrik Pada Perayaan Earth Hour 2025, Sejenak Tanpa Cahaya Demi Kelestarian Semesta
- Berkah Ramadhan MI AlFurqon Melaksanakan Kegiatan Bukber dan Berbagi Takjil
- Di Acara PWI Jaya Berbagi, Ustadz Akmal Marhalie Sebut Wartawan Calon Penghuni Syurga
- Kemenkop Tegaskan KMP Jadi Wadah Strategis Pengembangan Koperasi
- Polres Palopo Ungkap Kasus Pemerkosaan dan Pembunuhan Feni Ere
- Jelang H - 1 Pelaksanaan PSU, H. Gogo Ingatkan Kepada Seluruh Pendukung Dan Simpatisan Agar Menjaga Kondusifitas Dan Keamanan
- Jelang PSU Di Dua TPS Di Kabupaten barito Utara, Gubernur Kalimantan Tengah Berikan Himbauan Kepada Masyarakat Barito Utara
- LPDB dan Pemkot Kota Kendari Siap Kolaborasi Kembangkan Koperasi dan UMKM
- Polri Ungkap Kasus Penipuan Trading Saham dan Kripto, Kerugian Capai Rp 105 Miliar
- Polres Blitar Musnahkan Ribuan Botol Miras Hasil Operasi Pekat Semeru 2025
Ketum PRSI Hadiri Pembukaan World Robotic Competition 2025 Malaysia

Keterangan Gambar : Kejuaran robotik internasional World Robotic Competition (WRC) 2025
MEGAPOLITANPOS.COM MALAYSIA - Ketua umum Persatuan Robotika Seluruh Indonesia (PRSI) sekaligus Vice President World Robotic Center (WRC) Wahyu Hidayat turut hadir dan meresmikan kejuaran robotik internasional World Robotic Competition (WRC) 2025, Kejuaraan tersebut diselanggarakan oleh World Robotic Center Malaysia yang bekerjasama dengan Multimedia University MMU dan didukung oleh Kementerian Pendidikan Tinggi Malaysia. 11/01/2025
Dengan mengusung tema Empowering the Future Robotics for Smarter World kejuaraan tersebut mampu menyerap ribuan peserta yang terdiri dari 4 negara yakni Malaysia, Indonesia, Thailand dan Singapore.
Kejuaraan tersebut merupakan kali kedua yang diselenggarakan oleh World Robotic Center sebagai kegiatan rutin tahunan, yang sebelumnya juga telah sukses diselenggarakan di Malaysia.
Baca Lainnya :
- Walikota Blitar Mas Ibbin Membuka Rapat Konsultasi Publik RPJMD 2026 dan Musrenbang RKPD 2026, Ini Harapanya
- Bupati Blitar Rijanto Apresiasi Kineja Baznas, Bantu Atasi Stunting dan Kemiskinan Ratusan Warga Garum Kurang Mampu Disertai Santunan
- Safari Ramadhan Bersama Mas Ibbin Menambah Kedekatan dengan Masyarakat dan Alim Ulama Kota Blitar
- Berbagi Berkah Ramadan, Kodim 0506/Tgr Bagikan Takjil
- Bareskrim Polri dan Polda Jajaran Merilis Hasil Ungkap Peredaran Gelap Narkoba 4.171 Ton
Kejuaraan robotik internasional World Robotic Competition 2025 resmi dibuka oleh Prof. Dato Dr. Mazliham Su'ud yang didampingin oleh Azam Azhar Vice President WRC Malaysia, Perwakilan Kementerian Pendidikan Tinggi, Najiha chief of Engsoc, dan Wahyu Hidayat Vice President WRC Indonesia.
Wahyu menyampaikan bahwa kejuaraan World Robotic Competition tersebut adalah kegiatan rutin tahunan yang diselenggarakan oleh World Robotic Center (WRC) dan akan terus diselenggarakan dengan berbeda negara sesuai hasil keputusan dari perwakilan WRC di setiap negara.
"Ini adalah kejuaraan World Robotic Competition yang kedua di tahun 2025 yang diadakan di Malaysia dan alhamdulilah tahun ini bisa diikuti oleh peserta dari 4 negara yaitu Malaysia, Indonesia, Thailand dan Singapore. Kejuaraan ini akan terus diadakan setiap tahun dengan berbeda negara sesuai hasil voting pengurus dari setiap negara perwakilan."ujar Wahyu seusai peresmian pembukaan WRC 2025
Wahyu juga menginformasikan hasil dari voting perwakilan World Robotic Center (WRC) bahwa untuk kejuaraan robotik internasional World Robotic Competition tahun 2026 akan diselenggarakan di Bangkok Thailand, dan akan di organized oleh pengurus World Robotic Center (WRC) Thailand.
"Kemarin setelah hasil voting dari perwakilan WRC, kita sepakat untuk tahun depan 2026 World Robotic Competition akan diselenggarakan di Bangkok Thailand, dan langsung diorganized oleh pengurus WRC Thailand, doakan saja semoga acara tersebut bisa sukses dan lancar." pungkas Wahyu.** (AR)
