- E- SI Barito Utara Gelar Kegiatan Champion Liwaa Tournament E Football
- DPD Gerindra Banten Gelar Open House dan Makan siang Gratis Setiap Hari
- MENYALA Koramil 07/Pdk Aren Gelar Karya Bakti, Bersihkan Mushola Sambut Ramadhan
- Komsos, Babinsa Koramil 05/Brj Ajak Warga Perkuat Kerukunan
- Pj Bupati Barito Utara Hadiri Gebyar Undian Taheta Berkah Periode XXVIII Tahun 2024 Dan 2025
- Babinsa Koramil Cibodas Antisipasi DBD Bersihkan Lingkungan
- Babinsa Koramil Cibodas Antisipasi Bersihkan Lingkungan
- Pakar kepemiluan dari Universitas Indonesia, Titi Anggraini, Tidak Semua Pelanggaran Administratif Atau Prosedur Di TPS Harus Berujung PSU
- Karbak Koramil 07/Pdk Aren: TPU Pondok Jaya Bersih,Sambut Ramadhan Penuh Berkah
- Kontroversi Pilkada Barito Utara, Tindak Lanjut Rekomendasi Bawaslu Barito Utara
Komsos Babinsa Bersama Sekdes Pererat Silaturahmi

MEGAPOLITANPOS.COM Tigaraksa - Dalam rangka menjalin silaturahmi dan meningkatkan keakraban serta kebersamaan, Sertu Giri Utomo Babinsa Desa Sukasari, Koramil 12 Rajeg, Kodim 0510/Trs melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan Sekdes Sukasari Kiki, serta perangkat desa setempat. Kegiatan ini berlangsung di lingkungan RT 03/04 Desa Sukasari, Kecamatan Rajeg Kabupaten Tangerang, Selasa (21/01/2025).
Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat kerjasama antara TNI (Babinsa) dan pemerintah desa dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
Sertu Giri Utomo Babinsa Koramil 12 Rajeg menyampaikan, pentingnya sinergi antara aparat keamanan dan perangkat desa guna menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi warga.
Baca Lainnya :
- Aksi Sosial Kementerian Imipas untuk Para Lansis Tangerang
- SMSI Blitar Raya Segera Disyahkan, Diawali dengan Raker Persiapan Pelantikan Pengurus dan Anggota
- Talkshow Radika FM, Anggota Komisi IV DPRD Majalengka Ini Ungkap Dirinya Seorang Pemain Band
- Dapur Umum Haji Oji : Makan Bergizi Gratis (MBG) di Desa Sodong Tigaraksa Diresmikan
- Babinsa Koramil 14/Panongan Monitoring Gas Elpiji 3 Kg di Pangkalan
“Melalui pertemuan ini, kita berharap dapat mempererat hubungan dan meningkatkan koordinasi dalam melayani masyarakat,” ujarnya.
Sementara, Sekdes Sukasari Kiki mengucapkan terima kasih kepada Babinsa atas kerjasama yang telah terbangun selama ini dengan baik. Ia juga mengharapkan dapat menjadi contoh bagi desa-desa lain dalam membangun kerjasama yang harmonis antara Babinsa dengan pihak pemerintah desa demi kepentingan masyarakat.
"Saya atas nama pemerintah desa mengucapkan terimakasih kepada Babinsa yang selama ini sudah bekerja sama baik dalam mewujudkan Kamtibmas dan kegiatan masyarakat lainya," ungkapnya. ** (Nan)
