- Serda Suminhad Monitoring Ibadah Sabtu Suci di Gereja ST Agustinus
- Amankan Pertandingan Persik vs Persija, Polres Blitar Kota Siapkan 750 Personil
- Dana Aman, Transaksi Non-Tunai KJP Plus Lewat EDC Bank DKI Tetap Lancar
- Komsos Babinsa Koramil Cikupa Ajak Warga Jaga Kebersihan
- Oknum Kepala Desa Kalipucung Nyalakan Petasan di Akun Tiktok ini Tanggapan LSM
- BNI Berdayakan Perempuan Disabilitas melalui Rumah BUMN Bekasi
- Personil Koramil Pondok Aren, Monitoring Pengamanan Ibadah Paskah
- Polres Blitar Terjunkan Personel Amankan Perayaan Jumat Agung
- Dorong Pemanfaatan Teknologi, MIND ID Perkuat GCG
- Bank DKI Salurkan KJP Tahap I 2025 Bagi Penerima Baru Sebanyak 43.502 Siswa
Plt. Walikota Jakarta Timur, Iin Mudmainah Ikuti Program Asta Cita Presiden RI

Keterangan Gambar : Kegiatan oleh Ditreskrimsus Polda Metro Jaya
MEGAPOLITANPOS.COM: Jakarta - Pelaksanaan kegiatan program Polri pencegahan korupsi dalam rangka program Asta Cita Presiden RI di ikuti oleh Pelaksana tugas Walikota Jakarta Timur, IIn Mudmainah beserta jajarannya. Kegiatan dilaksanakan di ruang pola lantai dua, gedung A Kantor Walikota Jakarta Timur. Rabu, 4/12/2024
Selain Plt Walikota ikut hadir, Sekretariat Kota, Kusmanto, Asisten Pemerintahan, Eka Darmawan, perwakilan Kasudin, perwakilan Kasatpel, perwakilan Kabag, Perwakilan Camat, Lurah, ASN dan LMK di Kota Administrasi Jakarta Timur.
Kanit 5 Subdit V Tipidkor KOMPOL JOHAN, Panit Unit 5 Subdit V Tipidkor AKP ELKA RUDLOF SAPUTRO N, S.E., M.M, Panit Unit 5 Subdit V Tipidkor IPTU MARUBA SAGALA, S.H., M.H. beserta 4 personel Unit 5 Subdit V Tipidkor
Baca Lainnya :
- Amankan Pertandingan Persik vs Persija, Polres Blitar Kota Siapkan 750 Personil
- Gegara ditolak Kencan, Pria di Majalengka Nekad Lakukan Tindak Kekerasan dan Pencurian
- Iming-Iming Restorative Justice, Oknum Polisi Polrestro Jakarta Utara Diduga Lakukan Pemerasan
- Polres Palopo Ungkap Kasus Pemerkosaan dan Pembunuhan Feni Ere
- RAPI Wilayah 06 Barito Utara Gelar Bakti Sosial Yang Dirangkai Dengan Buka Puasa Bersama
Kegiatan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan berdoa, sambutan Plt. Walikota Jaktim, IIN MUDMAINAH, sambutan Dir Reskrismsus PMJ yg diwakili oleh Kanit 5 Subdit 5 Ditreskrimsus Kompol Johan Rofi, S.H., M.Kn. pemberian materi dan paparan sosialisasi, sesi tanya jawab,closing statement terakhir menyanyikan lagu bagimu negeri.
Kanit 5 Subdit V Tipidkor Ditreskrimsus Polda Metro Jaya menyampaikan bahwa kegiatan program pencegahan korupsi dalam rangka program Asta Cita Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto
" Untuk itu diharapkan bagi para penyelenggara negara / ASN di lingkungan Kota Administrasi Jakarta Timur agar berperan aktif dalam upaya anti korupsi di kehidupan sehari-hari" ungkapnya
" Kegiatan ini diharapkan dapat membangkitkan kesadaran masyarakat mengenai dampak perilaku koruptif dan mengajak peran serta para ASN untuk berkampanye agar tidak melakukan korupsi" pungkas Kompol Johan.
Dalam pelaksanaan kegiatan ini, respon positif dan antusias dari ASN dan Lembaga Masyarakat Kota Administrasi Jakarta Timur yang mengikuti sosialiasi sangat besar. Hal tersebut terbukti dari banyaknya pertanyaan yang diajukan serta materi yang disampaikan telah tersampaikan dengan baik.
Kabag Pemerintahan Walikota Jakarta Timur menyampaikan terima kasih kepada Personel SUBDIT V TIPIDKOR Ditreskrimsus Polda Metro Jaya atas terlaksananya program pencegahan korupsi ini.
" Semoga program ini dapat berjalan secara berkesinambungan demi terwujudnya Indonesia Maju yang bebas korupsi " ujar salah satu peserta.
Kegiatan ini adalah Program Pencegahan Korupsi oleh Subdit Tipidkor Ditreskrimsus Polda Metro Jaya.
