- DPRD Minta Perusahaan Tambang Beralih ke Jalan Khusus, Hentikan Hauling di KM 30
- Hauling Batu Bara Dinilai Rusak Jalan, DPRD Barito Utara Panggil Tiga Perusahaan Tambang
- Konfercab GP Ansor Barito Utara, Pemuda Didorong Jadi Motor Pembangunan Daerah
- Bupati Barito Utara Buka Konfercab GP Ansor, Tekankan Penguatan Nilai Kemanusiaan
- Menkop Ferry Optimis Satu Data Indonesia Bakal Percepat Proses Pembangunan Gerai Kopdes Merah Putih
- Pemkab Majalengka dan OJK Dorong Relaksasi KUR, Perbankan Diharap Turut Berkontribusi
- Pemkab Barito Utara Dorong Konsolidasi Ormas TBBR Lewat Rapimda I
- Fuomo Dorong Kreator Indonesia Jadi Pelaku Bisnis, Siapkan Fitur AI Analytics Engine
- DPRD Sambut Positif Langkah Pemkot Tangerang Akhiri Kerja Sama PSEL Dengan PT Oligo
- Darurat Sampah Nasional : DPRD Minta Pemkot Kota Tangerang Mentransformasi Tata Kelola Sampah
Babinsa Koramil 03/Legok Monitoring Kegiatan Kesehatan Jiwa

Keterangan Gambar : Babinsa Koramil 03/Legok, Kodim 0510/Trs monitoring kegiatan Seminar masalah kesehatan Jiwa dan masalah gangguan kesehatan kepribadian bagi ASN.
MEGAPOLITANPOS.COM Kab Tangerang, Tigaraksa - Babinsa Koramil 03/Legok, Kodim 0510/Trs monitoring kegiatan Seminar masalah kesehatan Jiwa dan masalah gangguan kesehatan kepribadian bagi ASN.
Kegiatan di gelar di Aula kantor kecamatan Pagedangan Desa Pagedangan, kecamatan Pagedangan, kabupaten Tangerang. Jum'at, (22/03/2024).
Hadir dalam kegiatan Eko Suyanto kasi pemerintahan kecamatan pagedangan, dr. Riris Tarihoran Kapuskesmas Pagedangan, dr Dewi kab. Tangerang, dr Eki puskesmas Pagedangan, dr. Nabila narasumber spesialis kejiwaan kab. Tangerang, Para Babinsa SE kecamatan Pagedangan, Bripka Sukma Binamas pagedangan, Pengawas dari Depag kabupaten Tangerang, H. Eno ketua PGRI beserta 4 orng, Endang T kepsek SMAN 22, Perwakilan Depag 5 orng, Para perwakilan dari tiap sekolah dan Staf kecamatan.
Baca Lainnya :
- Pemkab Majalengka dan OJK Dorong Relaksasi KUR, Perbankan Diharap Turut Berkontribusi
- Jebol Sungai Cimanuk di Majalengka, Area Pertanian dan Rumah Warga Terendam Banjir
- Kwarcab Pramuka Majalengka 2025 -2030 Dikukuhkan, Komitmen Memperkuat Peran Pramuka Membina Generasi Muda
- Ketua Komisi III DPRD Majalengka, Tegaskan Poin Penting ke Pemerintah Soal Nasib Supir Angkot
- Bupati Mengajak Warga Majalengka, Hari Jadi 11 Februari Ramaikan dengan Prinsip Sederhana
Danramil 03/Legok Mayor Inf Jajang Muajat menjelaskan, kegiatan seminar masalah kesehatan jiwa tersebut di prakarsai oleh Kecamatan Pagedangan, untuk itu di nilai perlu untuk para Babinsa se-Kecamatan Pagedangan hadir di kegiatan tersebut.
"Kesehatan jiwa dan masalah gangguan kepribadian sangat penting untuk di ketahui, bukan saja bagi para ASN warga masyarakat dan lainya juga perlu untuk mengetahui, seperti halnya Babinsa," katanya.
Lebih lanjut Danramil menambahkan, kegiatan tersebut dinilai sangat tepat terlebih saat ini usai melakukan perhelatan politik Pilpres, Pileg dan lainya.
Serta tentunya kegiatan ini dilaksanakan guna mendukung tugas ASN dalam melayani masyarakat dapat berjalan dengan baik dan profesional nantinya." tuturnya.
(Sumber kodim 0510/Tigaraksa)

















