- Menkop Budi Arie Resmikan Destinasi Wisata Bukit Manik Indonesia Bogor
- Wamenkop Ferry: Piazza Firenze Garut Bisa Menjadi Community Development Lewat Koperasi
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Lantik Pejabat dan Luncurkan Logo Baru di Pasar Tanah Abang
- Kemenkop Fasilitasi Gakoptindo Jalin Kerjasama dengan BGN Dalam Program MBG
- Camat Pasar Kemis, H Nurhanuddin S.IP, M.SI Berikan Apresiasi dan Mendukung Pembangunan Green House di RW 11 Villa Tangerang
- Babinsa Koramil Serpong Gotong Royong Bantu Pelebaran Jalan di Masjid At Taqwa
- Awal 2025 BNN RI Ungkap Kasus Narkoba , Ada Tersangka WNA
- Dandim 0506/Tgr Monitoring Pengamanan Kunker Mendagri dan Mentri PKP
- Solidaritas Perempuan Untuk Indonesia Siap Berkontribusi Maksimal Dalam Pengembangan Koperasi di Indonesia
- Kapolda Pimpin Sertijab Pamen di Polda Jatim, AKBP Arif Fazlurrahman Resmi Jabat Kapolres Blitar
Apel Renungan Suci dalam Memperingati HUT RI Ke79
MEGAPOLITANPOS.COM, Asahan - Pemerintah Kabupaten Asahan melaksanakan apel renungan suci di Makam Pahlawan, Jumat (17/08/2024). Pukul 00.00 WIB.
Kegiatan ini dihadiri oleh Bupati Asahan, Wakil Bupati Asahan, Kapolres Asahan, Dandim 0208 Asahan, Kajari Asahan, Kepala Pengadilan Negeri Kisaran, Perwakilan Danlanal Tanjung Balai Asahan, Perwakilan Danyon 126 KC, Perwakilan DPRD Kab. Asahan, Pj Sekretaris Daerah Kab. Asahan, OPD, Jajaran Personil Polres Asahan, Jajaran Personil TNI AD dan AL.
Upacara penghormatan pahlawan ini, dihelat untuk memperingati HUT ke-79 Republik Indonesia. Pada kegiatan tersebut bertindak sebagai inspektur upacara adalah Kapolres Asahan, AKBP Afdhal Junaidi, SIK, MM, MH.
Baca Lainnya :
- Menkop Budi Arie Resmikan Destinasi Wisata Bukit Manik Indonesia Bogor
- Wamenkop Ferry: Piazza Firenze Garut Bisa Menjadi Community Development Lewat Koperasi
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Lantik Pejabat dan Luncurkan Logo Baru di Pasar Tanah Abang
- Kemenkop Fasilitasi Gakoptindo Jalin Kerjasama dengan BGN Dalam Program MBG
- Camat Pasar Kemis, H Nurhanuddin S.IP, M.SI Berikan Apresiasi dan Mendukung Pembangunan Green House di RW 11 Villa Tangerang
"Kami yang hadir pada hari ini, Sabtu 17 Agustus 2024 pukul 00.00 Wib pada upacara untuk memperingati jasa-jasa para pahlawan dan kami yang hadir ini menyatakan hormat yang sebesar-besarnnya atas keikhlasan dan kesucian pengorbanan saudara-saudara sebagai pahlawan dalam pengabdian terhadap perjuangan demi negara dan bangsa,” ucapnya.
“Kami bersumpah dan berjanji perjuangan saudara-saudara adalah perjuangan kami pula dan jalan kebaktian yang saudara-saudara tempuh adalah jalan kami pula. Kami berdoa semoga arwah saudara-saudara diterima oleh Tuhan Yang Maha Kuasa dan mendapatkan tempat yang sebaik-baiknya,” tandasnya. (DS)