Waket 1 DPRD Barsel Inginkan Ada RDP Khusus Masalah Klaim Pembayaran BPJS.

By Ahmad Romdoni 20 Mar 2022, 06:44:55 WIB Daerah
Waket 1 DPRD Barsel Inginkan Ada RDP Khusus Masalah Klaim Pembayaran BPJS.

MEGAPOLITANPOS.COM: Buntok - Usai Pimpinan Rapat Dengar Pendapat Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) kalimantan Tengah (Kalteng) dengan pihak Pimpinan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD ) Puskesmas Buntok dan Dinas kesehatan setempat, Jumat,18/3/2022. Yang berlangsung di ruang rapat gabungan komisi DPRD setempat, Terkait pembahasan surat edaran Pemberlakuan Tarif umum terhadap Peserta Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) per Tanggal 1 April 2022 oleh kepala UPTD  Puskesmas Buntok Barsel. Wakil ketua ( waket) 1 DPRD Barsel Nyimas Artika, SE, Berharap adanya RDP Khusus dengan BPJS dan pihak Puskesmas. Dirinya melihat masih banyaknya  permasalahan - permasalahan yang timbul. "terkait BPJS dan Pelayanan Puskesmas, seperti permasalahan yang terjadi saat ini, yang diluar dugaan kenapa itu terjadi", ucapnya Saat di wawancarai awak media. Saat di tanya ? terkait  Klaim pembayaran BPJS yang menggunakan Dana Sisa Lebih Perhitungan Anggaran ( SILPA) apakah itu sesuai...?. "nah itu, jawabnya" makanya kita akan adakan RDP Khusus, agar semuanya jelas. Sehingga kedepannya tidak terjadi lagi permasalahan permasalahan yang timbul seperti saat ini, Tutupnya. (Ade/Red/MP).




  • Mahasiswa UNY Dorong Partisipasi Donor Darah Lewat Red Heroes Project, Perkuat Dukungan pada SDGs 3 dan 4

    🕔16:17:39, 24 Nov 2025
  • Wamenkop Farida: Kopontren Dapat Menjadi Motor Penggerak Ekonomi Umat

    🕔21:24:46, 14 Nov 2025
  • Polres Palopo Ungkap Kasus Pemerkosaan dan Pembunuhan Feni Ere

    🕔21:24:00, 21 Mar 2025
  • Reuni Alumni Akpol 1991 Bhara Daksa Sambangi Rumah Kompol(Purn) Sutomo, Berikan Kado Kursi Roda

    🕔10:56:12, 23 Agu 2024
  • Latihkan Baris Berbaris, Satgas Yonif 762/VYS Tanamkan Disiplin Anak Pedalaman Papua Barat Daya

    🕔21:27:25, 15 Jul 2024