Peduli Terhadap Pangkalan Babinsa Bangun Pagar

By Sigit 10 Sep 2024, 18:40:45 WIB Tangerang Kabupaten
Peduli Terhadap Pangkalan Babinsa Bangun Pagar

MEGAPOLITANPOS.COM Tigaraksa - Babinsa Koramil 12/Rajeg, Kodim 0510/Trs melaksanakan karya Bhakti (Karbak) melakukan pembuatan pagar pangkalan Makoramil 12/Rajeg.

“Sebagai Babinsa harus selalu hadir dalam meningkatkan perbaikan dan penyempurnaan fasilitas umum ataupun  fasilitas pangkalan guna memenuhi kebutuhan Markas Koramil 12/Rajeg," Ujar Batituud Pelda Haryo P Koramil 12/Rajeg, Selasa (10/09/2024).


Baca Lainnya :

Menurut nya kegiatan tersebut dilakukan dengan cara gotong royong bersama - sama anggota Koramil, hal tersebut untuk meningkatkan rasa kebersamaan yang harus senantiasa dilestarikan oleh segenap komponen anggota Babinsa yang ada.


“Kami ingin kebersamaan sesama anggota Babinsa, terus terjalin baik sehingga apabila ada sesuatu yang dapat mengganggu sesama anggota dapat di rasakan oleh semua," katanya.

Saat ditemui di tempat terpisah Danramil 12/Rajeg Kapten Arh P.Sihotang mengatakan, dirinya setiap hari melakukan pemantauan agar mengetahui segala bentuk aktifitas anggota dalam pengerjaan bangunan  pagar pangkalan Makoramil 12/Rajeg ini, agar memiliki hasil yang bagus dan nyaman dipandang nantinya serta memiliki masa pakai yang lama." tuturnya. ** 

(Sumber kodim 0510/Tigaraksa)




  • Ketahanan Pangan, Babinsa Ranca Iyuh Dampingi Petani Tanam Padi

    🕔11:48:54, 14 Jan 2025
  • Eratnya TNI dan Rakyat: Babinsa Sukamanah Komsos dengan Tokoh Masyarakat

    🕔12:06:50, 14 Jan 2025
  • Danramil 12/Rajeg Dukung Ketahanan Pangan di Rajeg

    🕔14:09:41, 14 Jan 2025
  • Serka Wawan Koramil 01/Teluknaga Gelar Komsos Bersama BPP

    🕔13:14:16, 14 Jan 2025
  • Babinsa Koramil 10/Sepatan Komsos di Desa Kohod

    🕔18:54:47, 13 Jan 2025
  • Loading....


    Kanan - Iklan Sidebar

    Temukan juga kami di

    Ikuti kami di facebook, twitter, Instagram, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.