Pemdesa Desa Jeding Kecamatan Sanankulon Sambut Baik Program Koperasi Merah Putih, Ini Alasanya

By Sigit 14 Mei 2025, 15:59:24 WIB Jawa Timur
Pemdesa Desa Jeding Kecamatan Sanankulon Sambut Baik Program Koperasi Merah Putih, Ini Alasanya

MEGAPOLITANPOS.COM, Blitar - Dalam rangka menindaklanjuti Peraturan Menteri Koperasi dan Kemendes tentang pembentukan koperasi desa diseluruh desa se Indonesia, Pemerintahan Desa di Kabupaten Blitar sudah mulai bergerak melakukan tindaklanjut, mengingat hal tersebut (Koperasi Merah Putih. Red ) punya tujuan mulia dalam mendukung mendorong pertumbuhan para pelaku usaha mikro kecil dan menengah guna penguatan ekonomi berbasis desa melalui inisiatif strategis. 

Kepala Desa Jeding Hari Purwanto SP menyampaikanSeperti halnya Desa Jeding Kecamatan Sanan Kulon Kabupaten Blitar yang memiliki dua dusun, Dusun Jeding dan Dusun Kautan, dengan jumlah penduduk kurang lebih 1885 jiwa ini, setidaknya pembentukan Koperasi Merah Putih lebih bermanfaat. 

"Kita sudah menagadakan rapat pembahasan kepengurusan yang melibatkan dinas terkait agar KMP ( Koperasi Merah Putih. Red) dapat membantu masyarakat di semua sektor usaha," tutur hari. 

Baca Lainnya :

Lebih lanjut Hari menekankan kegiatan sosialisasi pembentukan koperasi merah putih dengan narasumber dari Dinas Koperasi dan Dinas PemberdayaanMasyarakat Desa ( DPMD ) Kabupaten Blitar dengan peserta dari BumDes, pelaku UMKM desa, karang taruna dan lembaga desa ini sangat memberikan peluang kepada pelaku usaha. 

"Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih merupakan tindak lanjut program nasional yang digagas oleh Kementerian Koperasi dan UKM RI, dengan tujuan meningkatkan kemandirian dan kesejahteraan ekonomi masyarakat desa.

“Dengan banyaknya wilayah pedesaan di Kabupaten Blitar, Koperasi Merah Putih hadir sebagai solusi konkret untuk mengatasi berbagai permasalahan ekonomi masyarakat desa, sekaligus mengoptimalkan potensi lokal yang ada,” kata Hari lagi. (za/mp)




  • Sosialisasi Gempur Rokok Ilegal DBHCHT Kabupaten Blitar di Desa Krisik Optimalkan Gerakan Perempuan PKK Lebih Masiv Perangi Rokok Bodong

    🕔14:44:34, 17 Mei 2025
  • Gubernur Lemhanas : Peringati Hari Jadi Ke-60 Lemhanas RI Siap Cetak Kader Pemimpin Prifesional dan Handal

    🕔10:40:36, 16 Mei 2025
  • Ratusan Booth Pemerintah Kota Ramaikan Indonesia City Expo (ICE) Ke-21 di Kota Surabaya

    🕔12:28:43, 15 Mei 2025
  • Pemerintahan Desa Selorejo Salurkan BLT DD Bagi 34 Keluarga Penerima Manfaat ini Pesan Suwadi

    🕔15:52:58, 14 Mei 2025
  • BPDP Raih Penghargaan Mitra Utama APEKSI Atas Dedikasi Pembangunan UKM di Indonesia

    🕔16:54:47, 14 Mei 2025
  • 36°CHujan rintik-rintikJakarta - Hari Ini

    Selasa

    32°C

    Rabu

    30°C

    Kamis

    25°C

    Jum'at

    26°C

    Sabtu

    30°C

    Minggu

    31°C


    Kanan - Iklan Sidebar

    Temukan juga kami di

    Ikuti kami di facebook, twitter, Instagram, Youtube dan dapatkan informasi terbaru dari kami disana.