- BNI Ajak Nasabah Private Nonton Langsung All England Badminton Championships di Birmingham
- Jakarta Menyala Dibuktikan Dengan Respon Cepat Laporan Warga Kepada Kasatpol PP Kecamatan Pancoran, Langsung Cek lapangan
- Kementerian UMKM dan DPR Teguhkan Komitmen Sukseskan Penyaluran KUR 2025
- Danramil 04/Cikupa Dampingi Wabup Intan Buka Bazar Ramadan
- Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Polsek Way Kanan Gugur Ditembak saat Gerebek Sabung Ayam
- Pemkab Asahan Peringati Malam Nuzulul Quran 1446 H / 2025
- Wakil Bupati Asahan Pimpin Upacara HKN
- Wakil Bupati Asahan Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2025
- Cek Takaran Minyak Kita, Wakil Bupati Tangerang : Masyarakat Tak Perlu Khawatir, Sesuai Takaran
- Dandim 0506/Tgr Dampingi Danrem Apel Pam Pemulangan 400 WNI
Babinsa Koramil 10/Sepatan Gelar Komsos Bersama Masyarakat

MEGAPOLITANPOS.COM Tigaraksa - Babinsa Koramil 10/Sepatan, Kodim 0510/Trs Serma Sumarso melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Komponen Masyarakat (Kommas) di Kampung Pondok Kelor, Desa Pondok Kelor, Kecamatan Sepatan Timur Kabupaten Tangerang, Jum'at (07/02/2025).
Komsos Dengan komponen warga masyarakat membicarakan keamanan dan ketertiban lingkungan bersama Warga masyarakat.
Serma Sumarso Babinsa Desa Pondok Kelor mengatakan, Komsos dengan komponen masyarakat agar senantiasa bersinergi bersama dengan Babinsa di wilayah.
Baca Lainnya :
- BNI Ajak Nasabah Private Nonton Langsung All England Badminton Championships di Birmingham
- Jakarta Menyala Dibuktikan Dengan Respon Cepat Laporan Warga Kepada Kasatpol PP Kecamatan Pancoran, Langsung Cek lapangan
- Kementerian UMKM dan DPR Teguhkan Komitmen Sukseskan Penyaluran KUR 2025
- Danramil 04/Cikupa Dampingi Wabup Intan Buka Bazar Ramadan
- Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Polsek Way Kanan Gugur Ditembak saat Gerebek Sabung Ayam
“Saya meminta kepada seluruh komponen masyarakat yang ada di wilayah binaan, termasuk Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, RT, RW, LMK, FKDM dan Karang Taruna dapat bersinergi dalam menciptakan keamanan dan ketertiban," katanya.
Lebih lanjut ia juga mengatakan, Komsos ini bertujuan untuk meningkatkan tali silaturahmi dengan warga binaan, untuk menumbuhkan rasa cinta tanah air.
Sementara, Serda Gunawan Babinsa Kampung Kelor juga melakukan Komsos bersama warga masyarakat di Kampung Tanggul RT 02/01 untuk membicarakan Kamtibmas di wilayah binaan.
"Kami para Babinsa Koramil 10/Sepatan menjalankan tugas untuk melakukan Komunikasi Sosial di wilayah binaan masing - masing. Ini bertujuan untuk melihat dan mengetahui langsung perkembangan di wilayah binaan masing-masing," katanya. ** (Nan)
